Minggu, 22 Des 2024
           
                 48 views Pendidikan                    

SMKN 3 Kabupaten Tangerang Melaksanakan Peringatan Hardiknas Tahun 2024.

Tangerang // mediasuaratnipolri.com/  Tanggal 02 Mei diperingati sebagai hari pendidikan Nasional atau Hardiknas,yang dimana setiap sekolah di seluruh Indonesia melaksanakan upacara peringatan Hardiknas.

Dan untuk tahun ini SMKN 3 Kabupaten Tangerang Melaksanakan upacara peringatan Hardiknas dihalaman sekolah SMKN 3.

Dimana acara ini melibatkan seluruh siswa siswi beserta jajaran tenaga pengajar,dan selaku ketua pelaksanaan nya yaitu kepal sekolah SMKN 3 Drs Rachmat Agus Sugiarto.

Acara diisi dengan pentas seni dari para siswa dan siswi SMKN 3 Kabupaten Tangerang.

Pada peringatan Hardiknas Tahun ini diharapkan kepada seluruh siswa siswi dan tenaga pengajar agar memaksimalkan kurikulum pendidikan Nasional Republik Indonesia.

Syukur Alhamdulillah pelaksanaan kegiatan peringatan Hardiknas Tahun ini berjalan lancar,dan untuk acara penutupan kami memberikan piala penghargaan kepada siswi kami yang mendapat juara ke 3 monolog perwakilan SMKN 3 Kabupaten Tangerang,pungkas Drs Rachmat Agus Sugiarto
(E,Permana)



Baca Juga